METODE KOMUNIKASI VISUAL DAN PENGGUNAAN LEAFLET PADA FISIOTERAPI DI RSUD AL IHSAN BALE ENDAH BANDUNG

Penulis

  • Hilda Anggraeni Laluyan Institut Ilmu Kesehatan STRADA Indonesia
  • Yuly Peristiowati Institut Ilmu Kesehatan STRADA Indonesia
  • Wing Umi Latifah Institut Ilmu Kesehatan STRADA Indonesia
  • Fransiska Xaveria Hangriani Institut Ilmu Kesehatan STRADA Indonesia
  • Hilda Dea Revani Institut Ilmu Kesehatan STRADA Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.24034/kreanova.v3i3.5360

Kata Kunci:

metode komunikasi visual, leaflet, SWOT

Abstrak

Kesehatan masyarakat merupakan ilmu dan seni untuk mencegah penyakit, memperpanjang hidup, dan meningkatkan kesehatan, melalui upaya-upaya pengorganisasian masyarakat. Masalah kesehatan masyarakat adalah multikausal, maka pemecahnya harus secara multidisiplin, oleh karena itu, kesehatan masyarakat sebagai seni atau prakteknya mempunyai bentangan yang luas. Semua kegiatan baik langsung maupun tidak untuk mencegah penyakit (preventif), meningkatkan kesehatan (promotif), terapi (terapi fisik, mental, dan sosial) atau kuratif, maupun pemulihan (rehabilitatif) kesehatan (fisik, mental, sosial) adalah upaya kesehatan masyarakat. Tujuan residensi ini secara umum adalah untuk meningkatkan mutu dan kualitas dalam proses pelayanan, menganalisa faktor-faktor yang menjadi penyebab belum efektifnya pelaksanaan program edukasi di poli fisioterapi RSUD AL IHSAN dan mencari strategi yang tepat dalam upaya pengembangan pelayanan fisioterapi di RSUD AL IHSAN. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode fishbone yang meliputi man, material, method, mother nature, machine, metode Urgency, Seriousness, Growth (USG), dan analisis Strength, Weakness, Opportunity, Threat (SWOT). Berdasarkan hasil pengkajian keberhasilan proses fisioterapi dipengaruhi beberapa faktor diantaranya adalah kompetensi petugas dalam memberikan pelayanan.

Referensi

Alturki AA, McDonald JA, Khan SJ, Price WE, Nghiem LD, Elimelech M. (2013). Removal of trace organic contaminants by the forward osmosis process. Separation and Purification Technology. 15(10): 258-66

Budiwanto S.(2021). Metodologi latihan olahraga. Surabaya. FIK UNM, Malang.

Drennan CL. (2011) Structural insights into radical generation by the radical SAM superfamily. Chemical Reviews. 111(4):2487-506.

Fentiana, N., & Ginting, D. (2020). Strategi Peningkatan Pendapatan Rumah Sakit Berdasarkan Analisis SWOT. Jurnal Ilmiah

Noor, S. (2014). Penerapan Analisis Swot dalam Menentukan Strategi Pemasaran Daihatsu Luxio di Malang. Jurnal INTEKNA, 14(2):102–209.

Wahid Iqbal Mubarak dan Nurul Chayatin, (2009), Ilmu Kesehatan Masyarakat, Salemba Medika. Jakarta:

Wardani R, Minarno B. Strategi Pelayanan IPSM RSUD Dr Soetomo Surabaya Modifikasi Tata Udara Ruang Operasi Covid-19 Untuk Mendukung Kesehatan dan Keselamatan Kerja/K3 Rumah Sakit Pada Masa Pandemi Covid-19. Madaniya. 2021 Nov 18;2(4):378-82.

Universitas Batanghari Jambi, 20(3):1008-1012. WHO (2012). Health education: theorical concept, effective strategies and core competencies. Egypt.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2023-09-06

Terbitan

Bagian

Artikel