TEORI CATERING DAN KARAKTERISTIK KEUANGAN DALAM KEPUTUSAN DIVIDEN PERUSAHAAN BUMN DI INDONESIA

Authors

  • Fatmawati Fatmawati Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Ujung Pandang
  • Rastina Ahmad Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Ujung Pandang

DOI:

https://doi.org/10.24034/j25485024.y2017.v1.i3.2056

Keywords:

teori catering, profitabilitas, arus kas bebas, permintaan investor akan dividen

Abstract

Keputusan dividen merupakan kebijakan strategis yang berkaitan dengan keputusan keuangan maupun investasi. Kebijakan dividen penting untuk memenuhi harapan para pemegang saham. Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan prediksi teori catering dan karakteristik keuangan perusahaan yang memengaruhi keputusan perusahaan membayar dividen. Penelitian dilakukan pada perusahaan go public BUMN yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Pengujian prediksi teori catering dan karakteristik keuangan perusahaan dalam melakukan pembayaran dividen dilakukan dengan menggunakan metode regresi Logistik. Teknik pengambilan sampel dengan purposive sampling. Sampel penelitian berjumlah 110 perusahaan BUMN selama periode 2009-2014. Data penelitian menggunakan laporan keuangan perusahaan BUMN yang diperoleh dari Indonesian Capital Exchange (IDX) dan data dari Indonesian Capital Market Directory (ICMD). Selanjutnya Pengolahan data dilakukan dengan menggunakan program SPSS for windows. Hasil penelitian menunjukkan permintaan investor akan dividen tidak berpengaruh signifikan terhadap kecenderungan manajer untuk membayar dividen, dengan demikian prediksi teori catering tidak berpengaruh dalam keputusan perusahaan untuk membayar dividen. Profitabilitas merupakan karakteristik keuangan perusahaan dalam membayar dividen sedangkan arus kas bebas bukan merupakan karakteristik keuangan perusahaan dalam pembayaran dividen.

References

Albouy, M., R. Bah, C. Bonnet, dan D. Thévenin. 2010. The Perception of Dividends by French Managers: An International Comparison. Working Paper. Université de Grenoble 2.

Arilaha, M. A. 2009. Pengaruh Free Cash Flow, Profitabilitas, Likuiditas dan Leverage terhadap Kebijakan Dividen. Jurnal Keuangan dan perbankan 13(1): 78-87.

Baker, M. dan J. Wurgler. 2004a. A Catering Theory of Dividends. The Journal of Finance 59(3): 1125-1165.

-----------2004b. Appearing and Disappearing Dividends: The link to Catering Incentives. Journal of financial economics 73(2): 271-288.

Baker, H. K. dan G. E. Powell. 1999. How Corporate Managers View Dividend Policy. Journal of Business Economics 38(2): 17-35.

Bhattacharya, S. 1979. An Exploration of Nondissipative Dividend Signaling Structures. Journal of Financial and Quantitative Analysis 14(4): 667-668.

Bhattacharyya, N. 2007. Dividend Policy: A Review. Managerial Finance 33(1): 4-13.

Chaplinsky, S. dan G. Niehaus. 1993. Do Inside Ownership and Leverage Share Common Determinants?. Quarterly Journal of Business and Economics 32(4): 51-65.

DeAngelo, D. dan L. DeAngelo. 2006. The Irrelevance of the MM Dividend Irrelevance Theorem. Jurnal of Financial Economics 79(2): 293-315.

Denis, D. J. dan I. Osobov. 2008. Why Do Firm’s Pay Dividends? International Evidence on the Determinants of Dividend Policy. Journal of Financial Economics 89(1): 62-82.

Fama, E. F. dan H. Babiak. 1968. Dividend Policy: An Empirical Analysis. Journal of the American Statistical Association 63(324): 1132-1161.

Ferris, S. P., N. Jayaraman, dan S. Sabherwal. 2009. Catering Effects in Corporate Dividend Policy: The International Evidence. Journal of Banking & Finance 33(9): 1730-1738.

Frankfurter, G. M. dan B. G. Wood Jr. The Evolution of Corporate Dividend Policy. Journal of Financial Education 23: 16-33.

Gordon, M. J. 1963. Optimal Investment and Financing Policy. The Journal of Finance 18(2): 264-272.

Handary A. R., N. Lukviarman, dan R. Febrianto. 2008. The Correlation of Catering Incentives to Stock Return: A Test of Catering Theory of Dividend. The Indonesian Journal of Accounting Research 11(1).

Hadianto, B. dan Herlina. 2010. Prediksi Arus Kas Bebas, Kebijakan Utang dan Profitabilitas terhadap Kemungkinan Dibayarkannya Dividen. Jurnal Manajemen Bisnis 3(1): 53-74.

Holder, M. E., F. W. Langrehr, dan J. L. Hexter. 1998. Dividend Policy Determinants: An Investigation of the Influences of Stakeholder Theory. Financial Management 27(3): 73-82.

Indonesia Finance Today. 2012. Surviving Crisis a Quest for Prosperity: Indonesia’s Economic Review 2004-2012.

Jensen, M. 1986. Agency Costs of Free Cash Flow, Corporate Finance, and Take- overs. The American Economic Review 76(2): 323-329.

Kurniasih, A. 2011. Analisis Karakteristik, Perilaku, Faktor Penentu dan Reaksi Pasar terhadap Kebijakan Perusahaan Tercatat di Bursa Efek Indonesia. Disertasi. Program Pasca Sarjana Institut Pertanian Bogor. Bogor.

Li, W. dan E. Lie. 2005. Dividend Changes and Catering Incentives. Journal of Financial Economics 80(2): 293-308.

Lintner, J. 1956. Distribution of Incomes of Corporations Among Dividends, Retained Earnings, and Taxes. The American Economic Review 46(2): 97-113.

Lintner, J. 1962. Dividends, Earnings, Leverage, Stock Prices and the Supply of Capital to Corporations. The Review of Economics and Statistics 44(3): 243-269.

Lucyanda, J. dan Lilyana. 2012. Pengaruh Free Cash Flow dan Struktur Kepemilikan terhadap Dividen Payout Ratio. Jurnal Dinamika Akuntansi 4(2): 129-138.

Miller, M. H. dan F. Modigliani. 1961. Dividend Policy, Growth, and the Valuation of Shares. The Journal of Business 34(4): 411-433.

Neves, E., J. Pindado, C. de la Torre. 2011. Dividens: New Evidence on the Catering Theory. http://www.eco.uva.es/ empresa/uploads/dt_14_06.pdf. Diakses tanggal 5 Mei 2013.

Suharli, M. 2007. Pengaruh Profitability dan Investment Opportunity Set terhadap Kebijakan Dividen Tunai dengan Likui- ditas sebagai Variabel Penguat (Studi pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Jakarta Periode 2002-2003). Jurnal Akuntansi dan Keuangan 9(1): 9-17.

Sutrisno. 2009. Manajemen Keuangan Teori, Konsep, dan Aplikasi. Ekonisia. Yogyakarta.

Tsuji, C. 2011. Exploring the Corporate Dividend Payment Behavior of the Japanese Chemicals Industry Firms. The Open Business Journal 4: 1-13.

Warsono. 2003. Manajemen Keuangan Perusahaan. Edisi Ketiga. Bayumedia Publishing. Malang.

Wild, J., J. Subramanyam, dan F. Halsey. 2007. Financial Statement Analysis. Edisi 10. McGraw-Hill. New York

Published

2018-09-04

Issue

Section

Artikel